PERAN KEPEMIMPINAN DALAM LEMBAGA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Mu’minah Mu’minah, Namiroh Namiroh, Lola Malihah

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran umum kepemimpinan dalam perspektif islam dan mengetahui peran kepemimpinan dilembaga pendidikan islam. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif analitik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pemimpin adalah seseorang yang memiliki kemampuan untuk mempengaruhi atau mengarahkan suatu kelompok atau organisasi. Kepemimpinan merupakan suatu kekuatan yang memiliki pengaruh besar terhadap keberhasilan suatu organisasi dan suatu perusahaan. Pemimpin harus mampu mengarahkan organisasi untuk mencapai visi yang telah ditetapkan. Pada dasarnya sebuah lembaga pendidikan harus dipimpin oleh kepala sekolah yang mampu berperan sebagai edukator, manajer, administrator, supervisor, leader, inovator, dan motivator untuk warga lembaga pendidikan yang di pimpinnya. Seorang kepala sekolah yang memilikii manajemen yang efektif adalah pemimpin yang memiliki kemampuan dalam menciptakan, membuat rencana yang akan datang, kemampuan dalam berorganisasi, memotivasi orang-orang dalam organisasinya, serta dapat membuat evaluasi diri sendiri dan anggota organisasinya.

 

Kata kunci: Kepemimpinan, Lembaga Pendidikan Islam

 

This study aims to find out the general description of leadership in an Islamic perspective and to know the role of leadership in Islamic education institutions. This research is included in qualitative research using a descriptive analytic approach. The research results show that a leader is someone who has the ability to influence or direct a group or organization. Leadership is a force that has a major influence on the success of an organization and a company. Leaders must be able to direct the organization to achieve the vision that has been set. Basically an educational institution must be led by a school principal who is able to act as an educator, manager, administrator, supervisor, leader, innovator, and motivator for the citizens of the educational institution he leads. A school principal who has effective management is a leader who has the ability to create, plan for the future, the ability to organize, motivate people in his organization, and can evaluate himself and his organizational members.

 

Keywords: Leadership, Islamic Educational Institutions

   

 


Full Text:

PDF

References


DAFTAR RUJUKAN

Afandi, R. (2013). Kepemimpinan Dalam Pendidikan Islam. INSANI, 18(1).

As’ad. (2020). Manajemen sumber daya insani di lembaga pendidikan optimaisasi supervisi untuk meningkatkan profesionalitas guru (Fridiyanto (ed.)). LIterasi Nusantara.

Chaniago, Z. I., Oktaviani, M., Tamin, B., Islam, U., Imam, N., & Padang, B. (2020). PERAN KEPEMIMPINAN DI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM. 2(1993), 38–49.

Hifza; Suhardi Muhammad; Aslan; Ekasari, S. (2020). Kepemimpinan Pendidikan Islam Dalam Perspektif Interdisipliner. NidhomulHoq, 5(1).

Malihah, Lola; Al Hanif, Budiman; Amelia, Zaida, Hayati, Siti NurSa’da; Najati, A. (2022). Job Spesification Dalam Perspektif Manajemen Sumber Daya Manusia dan Dalam Perspektif Islam. MISSY Management and Business Strategy, 3(1), 1–7.

Malihah, L., Mukti, P. S., & Muhazir, A. (2022). Organizational Culture in Pondok Pesantren Darussalam Martapura. Asia Pasific Journal Of Bussiness Economic and Technology, 2(1), 11–23.

Mulyasa. (2005). Menjadi Kepala Sekolah Profesional, dalam Konteks Mensukseskan MBS dan KBK. Remaja Rosdakarya.

Mulyasa, E. (2007). Menjadi kepala sekolah profesional. PT. Remaja Rosdakarya.

Ningrum, T. K., Firdaus, A. A., & Dahlan, U. A. (n.d.). Peran kepemimpinan dalam meningkatkan kualitas pada lembaga pendidikan islam. 2, 95–108.

Shulhan, M. ; S. (2013). Manajemen Pendidikan Islam (A. Purwawidodo (ed.); 1 ed.). Teras.

Suarga. (2020). Fungsi Kepemimpinan Pendidikan Islam. Journal UIN Alauddin, 1(1).

Suyanto. (2014). Peran dan strategi pimpinan lembaga pendidikan islam dalam mengatasi problem kepemimpinan. Quality, 2(2), 222–234.

Syafar, D., Universitas, P., Negeri, I., Kalijaga, S., & Islam, L. P. (2017). Teori kepemimpinan dalam lembaga pendidikan islam. 5.

Ushansyah. (2016). Kepemimpinan Lembaga Pendidikan Islam. IIttihad jurnal kopertais wilayah XI Kalimantan, 14(26), 54–60.

Yani, M. (2021). Konsep Dasar Karakteristik Kepemimpinan Dalam Pendidikan Islam. Jurnal Al Hikmah, 3(2).




DOI: http://dx.doi.org/10.58791/tadrs.v7i02.358

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Index By

  

 

 

Contact Us :

Tarbiyah Darussalam : Jurnal Ilmiah Kependidikan dan Keagamaan

Address: Jl. Tanjung Rema, Fakultas Tarbiyah IAI Darussalam Martapura

Kabupaten: Banjar

Provinsi: Kalimantan Selatan

Telephone: 0812-3587-1313

Email: jurnaltarbiyah@iaidarussalam.ac.id